Tag: ipai upi

Ilmu Pendidikan Agama Islam UPI (Tia)
Pendidikan Agama Islam, Universitas Pendidikan Indonesia 19 comments

Ilmu Pendidikan Agama Islam UPI (Tia)

Halo intipers! Perkenalkan aku Tia Khotifah dari jurusan Ilmu Pendidikan Agama Islam UPI. Fakultas Pendidikan Ilmu Pengetahuan Sosial (FPIPS). Yuk, simak informasi lainnya yang akan aku sampaikan tentang jurusan ini. Bagi teman-teman yang mau bertanya atau diskusi bisa komen di bawah artikel ini. Kalau sempat aku balas ya, jawabannya akan masuk ke email kalian kok,…